Skip links

Pekerjaan Rumah yang Tidak Boleh Dilakukan Oleh Ibu Hamil

[et_pb_section fb_built=”1″ specialty=”on” _builder_version=”4.17.4″ _module_preset=”default” global_colors_info=”{}”][et_pb_column type=”3_4″ specialty_columns=”3″ _builder_version=”4.16″ custom_padding=”|||” global_colors_info=”{}” custom_padding__hover=”|||”][et_pb_row_inner _builder_version=”4.17.4″ _module_preset=”default” global_colors_info=”{}”][et_pb_column_inner saved_specialty_column_type=”3_4″ _builder_version=”4.17.4″ _module_preset=”default” global_colors_info=”{}”][et_pb_text _builder_version=”4.17.4″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ sticky_enabled=”0″]

Pekerjaan Rumah yang Tidak Boleh Dilakukan Oleh Ibu Hamil – Pekerjaan rumah yang harus dihindari saat Anda sedang hamil

[/et_pb_text][et_pb_text _builder_version=”4.17.4″ _module_preset=”default” hover_enabled=”0″ global_colors_info=”{}” sticky_enabled=”0″]

Pekerjaan Rumah yang Tidak Boleh Dilakukan Oleh Ibu Hamil

Saat hamil tubuh ibu akan menjadi lebih berat, terlebih lagi saat kehamilan ibu memasuki usia trimester tiga, janin didalam kandungan ibu semakin besar bertumbuh dan akan bertambah juga berat badan ibu.

Dalam kondisi hamil yang semakin besar beberapa aktivitas harian dalam mengerjakan pekerjaan rumah tangga biasanya akan sedikit terganggu, untuk menghindari kemungkinan buruk ada beberapa pekerjaan rumah tangga yang tidak boleh dilakukan ibu saat hamil.

  1. Mengangkat benda berat

Aktivitas memindahkan atau mengangkat benda yang berukuran cukup besar dan berat sangat dilarang saat ibu sedang hamil, karena hal ini akan memicu resiko tertariknya otot tubuh ibu terutama otot perut yang dapat membahayakan keselamatan janin, bahkan dalam kasus tertentu kondisi tertariknya otot tubuh ibu akan memicu terjadinya perdarahan dalam kehamilan

  1. Membersihkan kotoran hewan peliharaan

Pada kotoran hewan peliharaan terdapat kuman dan bakteri yang dapat memicu terjadinya infeksi parasit seperti toxoplasma gondii, parasit ini sangat berbahaya karena dapat menular dari ibu ke dalam janin yang dikandung. Toxoplasma sangat berbahaya karena dapat memicu terjadinya keguguran janin, parasit ini terdapat pada kotoran hewan peliharaan seperti kucing, anjing dan burung.

  1. Membunuh hama dengan racun serangga

Penggunaan racun serangga dalam bahan rumah tangga untuk membasmi serangga seperti kecoa sangat umum dan sering digunakan, bahkan ibu secara tidak sadar menggunakan untuk rutinitas membersihkan rumah.

Mulai saat ini ibu yang sedang hamil harus menghentikan kebiasaan menggunakan pembasmi serangga, karena kandungan asam sulfat yang kuat di dalam racun serangga yang bersifat korosi akan mengganggu saluran pernafasan ibu dan ibu juga akan mengalami resiko gangguan sistem saraf yang dapat membahayakan ibu dan kandungannya.

  1. Mencuci baju sambil jongkok

Mencuci baju sambil jongkok salah satu pekerjaan rumah tangga yang tidak boleh dilakukan oleh ibu hamil, karena saat melakukan ini posisi ibu akan membungkuk, hal ini akan menekan janin dan mengganggu janin bergerak, hal ini akan memicu terjadinya kontraksi yang akan membahayakan ibu dan janin.

  1. Menyikat WC dengan pembersih berbahan kimia

Pada pembersih WC  terdapat kandungan senyawa Natrium Hipoklorit, senyawa ini sangat berbahaya karena dapat memicu terjadinya komplikasi pada kehamilan. Lantai yang licin juga beresiko mengakibatkan ibu terpeleset di lantai, hal ini jelas sangat membahayakan ibu dan janin dalam kandungan.

Bukan tanpa alasan tetapi memang ada beberapa pekerjaan yang tidak boleh dilakukan saat ibu sedang hamil, karena memiliki resiko yang tinggi, mulai sekarang minta bantuan suami atau asisten rumah tangga untuk menyelesaikan pekerjaan rumah tangga yang tidak boleh dilakukan ibu.

[/et_pb_text][/et_pb_column_inner][/et_pb_row_inner][/et_pb_column][et_pb_column type=”1_4″ _builder_version=”4.16″ custom_padding=”|||” global_colors_info=”{}” custom_padding__hover=”|||”][et_pb_sidebar area=”et_pb_widget_area_1″ _builder_version=”4.4.2″ custom_padding=”40px|20px|0px|20px|false|true” border_width_all=”2px” border_color_all=”#ec3055″ global_module=”2016″ global_colors_info=”{}”][/et_pb_sidebar][/et_pb_column][/et_pb_section]
Explore
Drag